Introvert Bukan Berarti Antisosial Apalagi Fobiasosial

Perlu kamu ketahui nih, bahwa introvert bukan berarti antisosial maupun fobiasosial. Introvert adalah suatu sikap seseorang yang hanya ingin menyendiri cenderung malas untuk berkomunikasi dengan orang lain. Nah, introvert ini kebanyakan karena sikap bawaan dari lahir. Sedangkan fobia sosial merupakan suatu pembawaan sikap yang dibawa oleh orang itu sendiri karena telah mengalami trauma yang berat dengan orang lain sehingga membuatnya takut dan gugup ketika berhadapan langsung dengan orang lain. Jadi, tidak ada kaitannya karena Introvert bukan berarti antisosial apalagi fobiasosial.

Kedua pengertian mengenai introvert dan juga fobiasosial memang sering sekali dikaitkan dengan antisosial. Introvert bukan berarti antisosial apalagi fobiasosial .Padahal antisosial merupakan sikap seseorang yang tidak ingin bertemu maupun berkomunikasi dengan orang lain secara langsung. Akan tetapi mana ada orang yang tidak membutuhkan bantuan orang lain?

Mahkluk hidup yang ada di dunia ini merupakan mahkluk sosial yang tidak bisa hidup tanpa bantuan orang lain. Jadi, sebenarnya tidak ada seseorang yang benar-benar antisosial. Itu hanyalah sebuah opini yang dibesar-besarkan. Seorang fobiasosial adalah orang yang lebih membutuhkan empati dari pada introvert, seorang penyendiri yang sikapnya tenang dan masih mau berkomunikasi dengan orang lain.

Semoga artikel tentang introvert bukan berarti antisosial apalagi fobiasosial dapat membantu kamu untuk menyelesaikan penanganan masalah mengenai introvert maupun fobiasosial.

Apa Iya, Introvert Berbeda Dengan Pemalu?

Apa iya, introvert berbeda dengan pemalu? Iya, itu benar. Introvert adalah seseorang yang lebih suka menyendiri ketimbang membaur bersama dengan orang banyak. Sedangkan pemalu adalah orang yang ingin melakukan sesuatu akan tetapi terhalang oleh rasa malunya yang membuat ia mengurungkan niat untuk melakukan sesuatu. Nah, begitulah perbedaanya. Apakah kamu sudah jelas?

Jika suatu hari kamu menemukan seseorang yang introvert, cobalah kamu ajak berbicara meskipun hanya perkenalan awal. Pasti mereka akan menjawab poin-poin penting saja dari beberapa pertanyaan yang kamu berikan. Beda dengan seorang pemalu, ketika dia diajak berbicara atau kita sedang bertanya sesuatu hal tentu dia akan bertanya kembali sambil meminta solusi.

Susah juga ya menjadi seorang introvert? Padahal kebanyakan orang pasti membutuhkan bantuan orang lain.Tapi apa iya, introvert berbeda dengan pemalu? Kadang ada juga orang yang salah paham mengenai orang yang introvert. Mereka bisa disebut sebagai orang yang sombong atau banyak masalah.

Tidak semua introvert adalah orang yang banyak masalah ataupun orang yang sombong. Biasanya introvert adalah bawaan dari diri mereka sendiri menunjukkan bahwa mereka tidak biasa berbicara dengan orang asing kecuali keluarganya sendiri.

Apa iya, introvert berbeda dengan pemalu? Jadi apakah kamu introvert atau pemalu? Jika ingin memiliki banyak teman, sebaiknya jauhi sikap seperti ini ya, belajarlah pelan-pelan.

Dapatkah Seorang Introvert Bersinar Di Dunia Kerja

Introvert adalah seseorang yang suka menyendiri dan tidak menyukai keramaian. Biasanya orang yang memiliki sifat seperti ini adalah bawaan dan susah untuk diubah. Dapatkah seorang introvert bersinar di dunia kerja? Iya, pasti bisa. Seseorang akan memperoleh kariernya apabila dia mau berusaha dan memiliki niat yang kuat untuk menuju kesuksesan mereka. Tidak menutup kemungkinan bahwa orang yang ekstrovert lebih mudah mendapatkan perkerjaan dari pada orang yang introvert.

Lalu ekstrovert itu apa? Ekstrovert adalah seseorang yang menyenangkan dan mudah sekali mendapatkan teman. Biasanya seorang ekstrovert menjadi pendahulu dalam membuka suatu percakapan karena mereka suka dengan bertemu  orang baru. Meskipun begitu dapatkah seorang introvert bersinar di dunia kerja peluangnya tidak kalah besar dengan seorang ekstrovert.

Seorang introvert yang cerdas mudah bersinar di dunia kerja dia juga menjadi bos di dalam suatu perusahaan atau membuka usaha sendiri.

Dapatkah seorang introvert bersinar di dunia kerja? Ya, seorang introvert biasanya selalu serius dalam mengerjakan sesuatu karena memiliki kepribadian yang tenang dan pendiam. Jadi jangan khawatir akan kesuksesan seorang introvert. Sehingga, di balik sifatnya yang pendian, seorang introvert merupakan sosok yang tekun dalam mengerjakan satu hal dan tidak mudah bosan, sehingga introvert pun bisa bersinar di dunia kerja dan memiliki peluang yang sama dengan ekstrovert. Hanya saja, si introvert harus benar-benar mengetahui bakat dan kemauannya untuk menentukan bidang pekerjaan apa yang akan digelutinya nanti.

GrisSee.com Copyright @ 2016 – Support Dokter Website Indonesia